Posts

Showing posts from December, 2009

Trik dan Tips Blackberry 8250

Kamu baru membeli sebuah Blackberry terbaru, dan Blackberry 8250 menjadi pilihan kamu, selamat. Kalau kamu masih mencari-cari Aplikasi Blackberry 8250 atau Tips dan Trick Blackberry 8250, berikut ini adalah tips mudah untuk Menginstal, Mendownload dan Menggunakan Aplikasi Blackberry 8250. Tahap Pertama, Tentunya yang mesti dilakukan adalah Setup Email yang akan anda gunakan untuk layanan Blackberry dan memilih Operator yang cocok sesuai dengan kebutuhan. Aplikasi Basic Blackberry 8250 Langkah berikutnya Install Aplikasi-aplikasi basic seperti Blackberry App World – penting banget, berguna untuk mendownload, menginstall aplikasi Blackberry Google Map dan Latitude untuk mendukung kinerja GPS Blackberry 8250 Aplikasi Facebook untuk Blackberry 8250, biasanya aplikasi Facebook ini telah default ada di di BB, namun bila belum anda, sebaiknya kamu install Aplikasi Facebook untuk Blackberry Aplikasi Lainnya untuk Blackberry 8250 Slacker Radio, untuk mendengarkan radio di Blackberry 8250 kamu ...

Nonton Film di Blackberry dengan Flixster

Kalau anda penasaran ingin tahu film-film terbaru, maupun film-film yang sedang top di Blackberry,kini ada sebuah Aplikasi Blackberry untuk Nonton Film bernama Flixster. Anda bisa Download Flixster untuk Blackberry lewat Blackberry App World langsung dari Blackberry anda. Beberapa fitur dari Flixster diantaranya adalah Anda bisa melihat katalog film dimana terdapat ribuan film yang bisa anda temukan lewat Flixster Nonton Trailer dari Film yang anda inginkan Informasi lengkap tentang film yang termasuk ke dalam kategori Box Office Baca review film langsung di Blackberry anda.

Bagaimana Cara Nonton Video Youtube di Blackberry

Youtube merupakan sumber video yang sangat besar, disana kamu bisa mendapatkan berbagai macam video mulai dari trailer film sampai dengan video amatir. Kalau kamu merasa heran Bagaimana Akses Youtube di Blackberry atau bagaimana Cara Nonton Youtube di Blackberry , dan bagaimana cara memutar video youtube di Blackberry ada beberapa aplikasi yang bisa kamu gunakan untuk Menonton Video Youtube di Blackberry. Aplikasi XENOZU YouTube Player – Akses video favorit kamu di Youtube dengan XENOZU YouTube Player bahkan dengan tampilan full screen, selain itu dengan XENOZU YouTube Player kamu bisa mencari video sesuai keinginan dan melihat video YouTube yang banyak diakses. Aplikasi Vision for YouTube – Aplikasi Blackberry yang satu dibuat oleh Metova (yang juga mengeluarkan aplikasi terkenal Slackber Radio), dengan aplikasi ini kamu bisa menonton video YouTube dengan mudah, bahkan kamu bisa menshare link video favorit kamu lewat sms atau twitter sekalipun Alternatif lain adalah Aplikasi VuCli...

Cara Upload Foto Facebook di Blackberry

Untuk mengupload foto ke facebook lewat Blackberry kamu, ikutilah cara singkat dan mudah berikut ini. Pertama Pilih foto yang akan di upload Klik tombol menu Pilih Send To Facebook Setelah itu lakukan beberapa langkah selanjutnya yakni memberikan caption pada foto, merubah album dan Tag (Tandai) foto. Kemudian klik Upload

Petunjuk dan Panduan Facebook untuk Blackberry

Kalau kamu lagi mencari Panduan Facebook for Blackberry, maka TipsBlackberry menghadirkan sebuah link panduan khusus untuk kamu yang membutuhkan Panduan atau cara-cara mempergunakan aplikasi Facebook untuk Blackberry. Panduan ini berisi beberapa data sebagai berikut: Cara-cara Login dan Logout Facebook for Blackberry Cara upload foto facebook dari Blackberry Cara membuat album foto Facebook lewat Blackberry Shortcut Facebook untuk Blackberry Pengaturan notifikasi/ pemberitahuan Facebook for Blackberry Pengaturan Wall, Pokes dan Pesan di Facebook untuk Blackberry Pengaturan Lainnya aplikasi Facebook untuk Blackberry Panduan lengkapnya bisa didapatkan di http://docs.blackberry.com/en/smartphone_users/deliverables/8557/Facebook_for_BlackBerry_Smartphones-1.6-US.pdf

Solusi Notifikasi / Pemberitahuan Facebook Tidak Muncul di Blackberry

Suatu saat mungkin kamu pernah mengalami masalah karena pemberitahuan Facebook tidak ada di Blackberry dalam bahasa sederhananya Notifikasi Facebook tidak muncul di Blackberry . Padahal kamu telah menginstal dan mengaktifkan Aplikasi Facebook untuk Blackberry. Namun tetap saja ketika ada Poke, Pesan/ messages atau Wall yang masuk ke Facebook kamu, tidak muncul notifikasinya di Blackberry. Beberapa solusi dari masalah Pemberitahuan Facebook tidak muncul di Blackberry diantaranya adalah Pastikan email yang kamu pakai di Facebook sama dengan email yang kamu gunakan di Blackberry, masuklah ke menu pengaturan email di Blackberry anda, dan gunakan email yang sama dengan email di Facebook kamu. Login ke Facebook di laptop atau komputer kamu, lalu klik menu [ Setting ] – [ Account Setting ] kemudian klik tab Notification , berilah ceklis pada semua pilihan dimana kamu menginginkan Facebook memberikan notifikasi/pemberitahuan ke email anda. Disitu banyak sekali pilihan yang disajikan, jadi b...

Cara Memisahkan Email dan SMS di Blackberry

Mungkin anda sedikit pusing dengan inbox message atau pesan, dimana antara email dan SMS bercampur aduk. Berikut ini tips mudah cara memisahkan antara SMS dan Email di Blackberry sehingga tidak bercampur aduk. Jadi email berada pada inbox email khusus dan sms berada di folder sms. Langkah mudahnya masuk ke : Messages > Menu > Options > SMS and Email Inboxes > Separate Jadi begitu anda email masuk, akan otomatis masuk Inbox Email dan tidak bersatu dengan Inbox SMS, jadi akan memudahkan anda untuk membaca SMS atau email

Download BeeJive IM 2.0 Aplikasi Chatting Facebook Untuk Blackberry

BeeJive IM versi 2.0 merupakan versi terbaru dari Program Chatting Facebook untuk Blackberry setelah sebelumnya masih berkutat pada versi demo. Pada versi terbaru ini, telah terdapat beberapa penyempurnaan dan fitur-fitur baru yang membuat BeeJive IM bisa dikatakan sebagai salah satu Program Chatting Facebook terbaik untuk Blackberry. Fitur-fitur penting BeeJive IM 2.0 diantaranya adalah Chat Facebook : ngobrol dengan teman-teman kamu di Facebook dimanapun dan kapanpun berada lewat Blackberry kamu. Dukungan Twitter yang lebih baik , hanya tinggal klik username teman kamu di twitter untuk memulai percakapan di Twitter Interface yang lebih baik dan lebih responsif terhadap input dari user Fungsi GPS, tinggal kirim posisi kamu sekarang berada, sehingga sang teman bisa dengan tepat mengetahui posisi kamu sekarang Pilihan Style saat Chatting, pilih background chatting sesuai keinginan biar kegiatan ngobrol kamu tidak membosankan. Notifikasi , jangan khawatir setiap ada pesan baru akan se...

Cara Soft Reset Blackberry

Soft Reset Blackberry atau dikenal juga dengan istilah Reboot biasa dilakukan bila kinerja Blackberry anda mulai lambat alias lemot, setelah beberapa jam dipakai dan menjalankan berbagai macam aplikasi, terkadang Blackberry terasa lambat karena banyaknya memori yang habis terpakai oleh aplikasi-aplikasi yang berjalan tersebut. Soft reset bisa dilakukan dan anda tidak perlu khawatir karena data-data anda tidak akan hilang. Ada beberapa cara untuk Soft Reset diantaranya adalah Cara pertama adalah dengan melepaskan baterai beberapa saat atau Cara kedua adalah dengan menekan tombol ALT dan tombol SHIFT kiri secara bersamaan, terus tekan tombol DELETE sampai Blackberry anda melakukan reboot.

Download Snaptu untuk Blackberry

Snaptu merupakan aplikasi handphone cukup powerful dan sangat lengkap. Dengan Snaptu anda bisa mengakses Facebook, Flickr, Picasa, Berita dari berbagai sumber, informasi film sampai informasi cuaca dengan cepat dan dalam satu aplikasi. Anda bisa mendownload Snaptu untuk Blackberry langsung dari Blackberry anda lewat Blackberry App World dengan beberapa keunggulan dan kelebihan Snaptu sebagai berikut : Snaptu adalah layanan mobile yang gratis namun menawarkan layanan yang menyenangkan dan tentunya bermanfaat Akses cepat ke dunia internet dari handphone anda Kompetible dengan berbagai macam model telepon termasuk Blackberry!

Kode Rahasia Blackberry

Kalau anda pengguna Blackberry dan sedang mencari Menu Rahasia Blackberry berikut ini adalah beberapa Kode Rahasia Blackberry yang bisa diakses langsung di Blackberry anda. Merubah tampilah Sinyal dari Bentuk Bar ke Bentuk Persen (numerik) caranya ALT+ N M L L (Sure Type : ALT + N N M L L) pada home screen Mengetahui pemakaian data maupun waktu bicara : BUYR (Sure Tyoe: B U T T E R) pada [option]- [status] Mengetahui Refid dan ServicesUserId: ALT + V I E W (Sure Type: V V I I E W) saat membuka pesan Melihat Log Event : ALT + L G L G pada home screen Pertolongan atau menu Help ALT + CAP + H (Sure Type: R A C E) pada home screen Mengetahui Informasi tentang Sim Card: M E P D (Sure Type: M E P P D) pada pada [option]- [Advanced Option] – [SIM Card]

Setting Blackberry Telkomsel – dan Tarif Blackberry Telkomsel

Kalau anda pengguna Blackberry dan mempergunakan operator selular Telkomsel untuk layanan datanya, maka terdapat beberapa pilihan paket Blackberry yang bisa anda nikmati dengan mudah cepat dari Telkomsel. Untuk berlangganan Paket Blackberry Telkomsel anda cukup dial *303# dari Blackberry anda. Terdapat beberapa pilihan paket yang bisa anda pilih diantaranya adalah : Paket Blackberry Unlimited – paket terlengkap sesuai namanya dengan paket ini anda bisa bebas browsing, email, chatting (YM), social network (fesbukan, twitter) Paket Blackberry Business – paket untuk email dan chatting dengan paket ini anda tidak bisa browsing atau mengakses sosial network seperti FB atau Twitter Paket Blackberry Lifestyle – paket yang cocok bagi anda yang suka fesbukan maupun chatting (entah lewat YM, atau BBM), namun dengan paket ini anda tidak bisa browsing maupun akses email

Download Aplikasi MySpace untuk Blackberry

MySpace Apps for Blackberry telah memasuki versi 2, ada beberapa perbaikan dan peningkatan fitur dan versi terbaru Aplikasi MySpace untuk Blackberry bisa didownload langsung lewat App World langsung dari Blackberry anda.

Mendengarkan Radio di Blackberry

Blackberry merupakan salah smartphone yang sangat lengkap dari segi fitur maupun teknologi. Nah untuk Mendengarkan Radio Online di Blackberry anda bisa menggunakan beberapa aplikasi atau program tersebut dibawah ini di Blackberry anda. Perlu diingat kebanyakan aplikasi dibawah ini membutuhkan koneksi data yang intensif, so… sebaiknya anda berlangganan layanan Blackberry yang unlimited. XM Radio Mobile Pandora Radio FlyCast Slacker Portable Radio